
keindahan yang terpancar dari diri seseorang
membuat insan tertarik dan menginginkannya
aku hanya insan biasa...
mencari setitik kasih sayang dan harapan
agar aku menjadi tenang dan nyaman
dalam menjalani hidup hingga ajal menjemput
memisahkan nyawa dan badan
memutuskan ikatan kehidupan dan kematian
aku yakinkan hati ini...
hanya dengan mu,
seiring berjalannya waktu
semuanya kandas seperti diterjang badai
tak terfikirkan akan sampai ke titik itu
dimana...